Pengecekan Cadong Makan WBP Sebelum di distribusikan

    Pengecekan Cadong Makan WBP Sebelum di distribusikan

    CILACAP_PAS - Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan terapkan SOP dalam pembagian jatah makan bagi WBP,   sebelum pelaksanaan pendidtribusian makanan, makanan yang akan didistribusikan terlebih dahulu di cek oleh petugas (perwira piket). Minggu (28/05).

    Dalam Apel persiapan pembagian jatah makan dan minum WBP (cadong) Karupam Lapsuska membagi tugas anggota regu pengamanan untuk pendampingan terhadap PPNPN dan petugas Medis yang akan melaksanakan pembagian jatah makan WBP.  Perwira piket akan melaksanakan pengecekan terhadap jatah makanan bagi WBP, hal tersebut bertujuan untuk mengetahui menu yang didistribusikan kepada WBP sesuai dengan jadwal makanan pada hari itu.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Lapsuska Terapkan SOP Pendistribusian Cadong...

    Artikel Berikutnya

    Penuhi Hak WBP, Lapsuska Rutin Cek Jatah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Lapas Cilacap Siap Sukseskan Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Tertib
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Lapas Besi Latih Napiter, Persiapkan Diri Sebelum Kembali Ke Masyarakat
    Apel Pagi Pegawai Lapas Permisan: Pandu Setiawan Terima Penghargaan Pegawai Teladan

    Ikuti Kami