Ciptakan Keamanan Optimal, Lapas Pasir Putih Gelar Agenda In House Trainning Body Sanner

    Ciptakan Keamanan Optimal, Lapas Pasir Putih Gelar Agenda In House Trainning Body Sanner
    Ciptakan Keamanan Optimal, Lapas Pasir Putih Gelar Agenda In House Trainning Body Sanner

    Cilacap-INFO_PAS. Lapas Pasir Putih gelar agenda In House Trainning pelatihan Body Scanner X-ray dan Voti kepada seluruh anggota P2U Lapas Kelas IIA Pasir Putih Nusakambangan Kemenkumham Jateng, Senin(07/10).

    Kasubsi Keamanan dan JF Keamanan Lapas Pasir Putih melaksanakan internalisasi penggunaan mesin body scanner x ray dan mesin voti atau mesin scanner barang bawaan kepada seluruh petugas P2U.

    X Ray security systems sebagai detector yang digunakan untuk mendeteksi secara visual semua barang bawaan, mempermudah petugas dalam mengawasi lalu lintar keluar masuk Lapas.   /aj

    kemenkumhamjateng
    ANJAR WAHYU KUSUMA

    ANJAR WAHYU KUSUMA

    Artikel Sebelumnya

    Jadi Tahfidz Al Quran, Warga Binaan Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang
    Ciptakan Keamanan Optimal, Lapas Pasir Putih Gelar Agenda In House Trainning Body Sanner
    Ini Komunikasi Sosialnya Babinsa Kodim Klaten Di Kantor Desa Dompol
    Peringati HKGB ke 72, Bhayangkari Preneur Expo 2024 di Jateng: Sinergi untuk Menggerakkan Ekonomi dan Kewirausahaan

    Ikuti Kami